Berita Update Terbaru
bola  

“Vinicius Cedera Engkel, Mimpi Real Madrid Terhenti di El Clasico”

“Vinicius Cedera Engkel, Mimpi Real Madrid Terhenti di El Clasico”

vinicius junior ditarik keluar saat Real Madrid tumbang dari Barcelona pada pertandingan El Clasico . Winger asal Brasil itu digantikan akibat cedera engkel.

Real Madrid bertandang ke markas Barcelona dalam lanjutan Liga Spanyol, Minggu (11/5/2025) malam WIB. Los Merengues dipaksa mengakui keunggulan tuan rumah 4-3.

Vinicius tampil sebagai starter di laga Barcelona vs Real Madrid . Dia menyumbang dua assist untuk gol yang dicetak Kylian Mbappe.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *