Berita Update Terbaru
Berita  

Momen Anggota DPR Ramai-ramai Angkat Poster Dukung Palestina saat Paripurna: Solidaritas atau Politik?

Momen Anggota DPR Ramai-ramai Angkat Poster Dukung Palestina saat Paripurna: Solidaritas atau Politik?
Momen Anggota DPR Ramai-ramai Angkat Poster Dukung Palestina saat Paripurna: Solidaritas atau Politik?

Sejumlah pimpinan dan anggota DPR RI ramai-ramai mengangkat poster berisi dukungan terhadap Palestina saat rapat paripurna ke-25 penutupan masa sidang IV 2024-2025. Para anggota DPR mengutuk keras serangan Israel ke Palestina.

Momen itu terjadi saat rapat paripurna di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Kamis (24/7/2025). Mulanya, Wakil Ketua DPR RI Saan Mustopa awalnya hendak menutup rapat.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *