Berita Update Terbaru
Berita  

Mensos & 8 Kepala Daerah Bahas Arahan Prabowo soal Bansos-Sekolah Rakyat – Update 1

Mensos & 8 Kepala Daerah Bahas Arahan Prabowo soal Bansos-Sekolah Rakyat - Update 1
Mensos & 8 Kepala Daerah Bahas Arahan Prabowo soal Bansos-Sekolah Rakyat – Update 1

Menteri Sosial Saifullah Yusuf (Gus Ipul) menegaskan pentingnya tata kelola bantuan sosial berbasis data tunggal yang terverifikasi untuk menjamin akurasi penyaluran bansos, sebagaimana arahan Presiden Prabowo Subianto.

Gus Ipul juga menyampaikan perlunya sinergi pusat dan daerah untuk memastikan program pengentasan kemiskinan berjalan efektif dan tepat sasaran.

“Diminta oleh Presiden kita mulai dari data dulu, sebelum ngomong-ngomong yang lain ini, yang penting data dulu,” ujar Gus Ipul dalam keterangan tertulis, Kamis (24/7/2025).

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *