Berita Update Terbaru
Berita  

“Draf RKUHAP Terbuka di DPR, Ini Cara Aksesnya yang Wajib Anda Tahu!”

draf rkuhap Terbuka di DPR, Ini Cara Aksesnya yang Wajib Anda Tahu!”

Draf revisi Kitab Undang-Undang Hukum Acara Pidana ( RKUHAP ) sudah diunggah dan bisa diakses secara umum di situs DPR RI. Bagaimana cara mengaksesnya?

Kepala Bagian Sekretariat Komisi III DPR RI Ica membeberkan cara mengakses draf RKUHAP. Ia menyebut dalam situs DPR juga terlihat jumlah pengakses atau download dokumen tersebut. Berikut cara mengunggah dokumennya:

1. Masuk ke halaman website DPR.go.id 2. Kemudian klik menu kegiatan DPR 3. Masuk ke menu fungsi legislasi 4. Masuk ke menu prolegnas 5. Klik menu pencarian dan ketik ‘hukum acara pidana’ 6. Dokumen akan tertulis RUU tentang Perubahan Atas Undang-undang Nomor 8 Tahun 1981 Tentang Hukum Acara Pidana, dan 7. Jika ingin melihat dokumen dari perkembangan pembahasan, klik poin penetapan usul atau pembahasan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *